Saff One - Rembulan Kesiangan (Nasyid)
Minggu, 26 Agustus 2012
0
komentar
Bercahaya menyinar gelita
Pungguk merayu merawan iba
Mengharap bulan jatuh ke ribaannya
Namun bulan mendabik dada
Sering dipuji dan puja
Pungguk terlalu menuruti rasa
Sedang bulan tak memandangnya
Rembulan lupa asal usulnya
Hanya meninggal sinar cahaya
Bila sang surya dan menjelma
Hilanglah seri pucat warnanya
Tak siapa menghiraukannya
Indah rembulan sementara
Kesiangan terbuai lena
Pungguk hilang entah kan kemana
Tersedar diri terpedaya
Indah rembulan di angkasa
Bercahaya menerang gelita
Pungguk merayu merawan hiba
Mengharap bulan jatuh ke ribaannya
Namun bulan mendabik dada
Sering dipuji dan di puja
Pungguk terlalu menuruti rasa
Sedang bulan tak memandangnya
Begitu hidupnya manusia
Tidak kekal buat selamanya
Tiba waktunya di jemput semula
Di tinggal semuanya yang ada
Hanya amal yang kan di bawa
Jangan terlupa dan terleka
Nikmat dunia tak seberapa
Keangguhan membawa binasa
Bagai rembulan kesiangan
Judul Nasyid : Rembulan Kesiangan
Artist : Saff One
Album : -
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA
Judul: Saff One - Rembulan Kesiangan (Nasyid)
Ditulis oleh Albert Park
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://mp3-hotcollection.blogspot.com/2012/08/saff-one-rembulan-kesiangan-nasyid.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Albert Park
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar
Koreksi anda atas lirik diatas sangat diperlukan, yang meliputi:
1. Ketepatan penulisan Lirik
2. Kesesuaian Video
3. Ketersediaan link MP3
4. Ketepatan deskripsi Artis
5. Dan Lain-lain
Ayo berbagi untuk menyediakan situs lirik terlengkap