Iis Sugiarti - Memori sekolah tua

Posted by Albert Park Minggu, 01 Juli 2012 0 komentar

>Masih terbayang di dalam hatiku
Kenangan indah di waktu SMA
Kau dan aku saling bercinta
Berjanji tak akan berpisah

>
Tapi sekarang engkau telah pergi
Engkau membawa cinta suci ini
Dan dia sahabat karibku
Yang satu sekolah denganku

>
Sekolah tua jadi saksi cinta kita
Di sana ada cerita indah
Sekolah tua kini t’lah berubah
Seperti cintamu padaku..

>
Masih ku simpan gambar wajahmu
Walau t’lah usang namun penuh arti
Walau engkau ingkari janjimu
Namun ku tetap sayang padamu

>
Tapi sekarang engkau telah pergi
Engkau membawa cinta suci ini
Dan dirinya sahabat karibku
Yang satu sekolah denganku

>
Sekolah tua jadi saksi cinta kita
Di sana ada cerita indah
Sekolah tua kini t’lah berubah
Seperti cintamu padaku..

>
Masih ku simpan gambar wajahmu
Walau t’lah usang namun penuh arti
Walau engkau ingkari janjimu
Namun ku tetap sayang padamu

Lirik Lagu Terkait



TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA
Judul: Iis Sugiarti - Memori sekolah tua
Ditulis oleh Albert Park
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://mp3-hotcollection.blogspot.com/2012/07/iis-sugiarti-memori-sekolah-tua.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Koreksi anda atas lirik diatas sangat diperlukan, yang meliputi:
1. Ketepatan penulisan Lirik
2. Kesesuaian Video
3. Ketersediaan link MP3
4. Ketepatan deskripsi Artis
5. Dan Lain-lain

Ayo berbagi untuk menyediakan situs lirik terlengkap

Modified by info update - Panduan Blogging SEO. Original by Bamz | Copyright of MP3 Free Download.