El Suraya - Palestin (Nasyid)

Posted by Albert Park Kamis, 24 Mei 2012 0 komentar
Mayat- mayat terbujur di tepi jalan raya
Orang tua yang uzur, anak- anak terdaya

Pria dan wanita, gadis muda remaja
Mereka turut gugur sebagai bunga bangsa

Rakyat Palestin terus diancam oleh insan yang bengis
Berbagai ragam tindakan kejam yahudi dan falangis

Palestin dibuat seperti binatang sembelihan
Dibunuh disakiti tanpa belas kasihan

Mereka tak peduli walau dunia mengecam
begitulah yahudi ganas, buas, bengis, kejam

inikah ciri bangsa yang mengaku beradab
merosak masjid aqsa dengan cara biadap

tengoklah suatu masa, pagi atau petang
balasan akan tiba, kutukan pasti datang

kepada manusia, tuhan telah katakan
insan menganiaya, akan dapat kutukan

Palestin, Palestin, Palestin
Roakallah

Judul Nasyid : Palestin
Artist : El Suraya
Album : -

Lirik Lagu Terkait



TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA
Judul: El Suraya - Palestin (Nasyid)
Ditulis oleh Albert Park
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://mp3-hotcollection.blogspot.com/2012/05/el-suraya-palestin-nasyid.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Koreksi anda atas lirik diatas sangat diperlukan, yang meliputi:
1. Ketepatan penulisan Lirik
2. Kesesuaian Video
3. Ketersediaan link MP3
4. Ketepatan deskripsi Artis
5. Dan Lain-lain

Ayo berbagi untuk menyediakan situs lirik terlengkap

Modified by info update - Panduan Blogging SEO. Original by Bamz | Copyright of MP3 Free Download.